Sebanyak 20 item atau buku ditemukan

MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

Esensi Praktis

Dalam buku ini dibahas tujuan dan manfaat penyelenggaraan pelatihan serta konsep strategis pelatihan dalam membangun organisasi atau perusahaan yang berdaya saing dalam konteks organisasi pembelajar. Untuk itu sajian dalam buku ini meliputi berbagai teknik pengembangan, penerapan, dan evaluasi diklat meliputi; TNA (Training Needs Assessment) serta standarisasi dan sertifikasi pelatihan baik untuk le mbaga pemerintah maupun organisasi non-pemerintah termasuk industri .

Dalam buku ini dibahas tujuan dan manfaat penyelenggaraan pelatihan serta konsep strategis pelatihan dalam membangun organisasi atau perusahaan yang berdaya saing dalam konteks organisasi pembelajar.

Pancasila dasar filsafat negara dan Undang-Undang Dasar 1945

AKUNTANSI PERBANKAN , BUKU I Oleh : Drs . Tosman dan Harrow Timbul Nainggolan , BSc . Harga : Rp . 1.200 ,1. PANCASILA & UUD'45 , BUKU I Oleh : Drs . H.AS. Moenir , Marhainis Abdul Hay , SH , Drs . Helmus Firdaus dan T. Zulfatli Ali ...

Manajemen: Sebuah Pengantar

Tujuan disusunnya buku ini adalah untuk memberikan tambahan paradigma pengetahuan dan membantu para pembaca yang berasal dari berbagai kalangan, baik akademisi maupun praktisi dalam memahami teori manajemen. Buku ini membahas mengenai konsep dasar Manajemen yang dibagi atas 10 bab yaitu: Bab 1. Pengertian Manajemen Bab 2. Manajemen dan Manajer Bab 3. Perkembangan Teori Manajemen Bab 4. Manajer dan Lingkungan Eksternalnya Bab 5. Proses Perencanaan Bab 6. Penetapan Tujuan Organisasi Bab 7. Pembuatan Keputusan Bab 8. Pengorganisasian dan Struktur Organisasi Bab 9. Motivasi Bab 10. Komunikasi dalam organisasi Bab 11. Kepemimpinan Bab 12. Manajemen Konflik Bab 13. Dasar-dasar Proses Pengawasan

Tujuan disusunnya buku ini adalah untuk memberikan tambahan paradigma pengetahuan dan membantu para pembaca yang berasal dari berbagai kalangan, baik akademisi maupun praktisi dalam memahami teori manajemen.

Pengantar Sosial Ekonomi dan Budaya Kawasan Perbatasan

Dalam konsep negara modern, istilah perbatasan bukan lagi barang tabu. Sebagai institusi yang melindungi hajat dan hak hidup rakyatnya, tiap-tiap negara memiliki batas-batas regional tertentu. Dalam beberapa hal, ini adalah wujud manifestasi kedaulatan sebuah negara yang merdeka. Umumnya terdapat dua konsepsi batas negara, berdasarkan ruang geografis dan sosial budaya. Secara geografis, batas negara diimajinasikan dalam garis-garis tertentu dalam peta. Berdasarkan ini, batas utara Indonesia adalah Kalimantan, selatannya ada di Nusa Tenggara Timur, batas baratnya adalah Sumatera, dan timurnya terletak di Papua. Kelak, batas-batas ini sejatinya bersinggungan erat dengan batas-batas tertentu negara lain. Sedangkan secara sosial budaya, ini menyangkut karakter unik dan khas terkait aspek-aspek sosial dan kebudayaan tiap komunitas masyarakat dalam sebuah negara yang berdaulat. Buku ini merupakan sebuah upaya untuk menjelaskan kompleksitas aktivitas manusia, baik ekonomi, sosial dan budaya, dalam keterkaitannya dengan kawasan perbatasan.

Dalam konsep negara modern, istilah perbatasan bukan lagi barang tabu.

Metodologi Penelitian Politik

Inilah buku pertama yang berbicara tentang riset politik. Mengupas substansi secara sistematis dan memadu aplikasi para pemakainya di dalam dunia politik yang terkadang ruwet, eksklusif, dan penuh rahasia. Yang paling menarik, buku ini dilengkapi dengan berbagai studi kasus, dan didesain untuk memberikan keandalan mengidentifikasi teknik dan aplikasi teori riset yang tepat pada situasi dan kondisi yang akan diriset serta ilustrasi nyata implementasi di lapangan. Buku persembahan penerbit PrenadaMedia

Inilah buku pertama yang berbicara tentang riset politik.